December 13, 2013

Iwata Karen Google+ [29 November 2013]

Selesai syuting di lokasi~! !


Rambutku jadi panjang begini

Jadi sedikit melelahkan www

tapi juga jadi sangat cerah ^_^

Semuanya, pastikan kalian melihatnya ya ! ! !

Besok adalah teater seitansai-nya Izu-san dan Sumire-san

Jadi, siap-siap tancap gas sejak awal besoknya~



(sumber: http://renkamusume.tumblr.com/

______________________________________
Mau tahu sejarah AKB48 dan biografi Takamina secara lengkap dalam bahasa Indonesia?? Sekarang anda bisa membelinya dengan mengunjungi di website ini dan di fanpage iniFans yang baik adalah fans yang tidak melupakan sejarah idolanya~ ^w^

Mau beli swag 48fams official dan unuffocial yang MURAH ?? Hanya di SWAG48SHOP tempatnya kamu bisa mendapatkannya  ! !

2 comments:

  1. mau tanya donk . seitansai itu apa ya? terus yang dimaksud former member itu apa? pas ulang tahun theater akb knp takamina nempelin pita dipilar gt yah? tolong jawab ya .saya fans baru *jgn dibully*

    ReplyDelete
  2. Terima kasih atas pertanyaannya ^_^

    Seitansai = teater ulang tahun, dimana pada tanggal tersebut satu tim yang kebagian shift untuk mengisi jadwal teater akan menggunakan jadwal mereka di hari itu untuk merayakan ulang tahun salah satu member (baik yang ultahnya kebetulan bertepatan pada tanggal jadwal teater mereka, maupun beberapa hari setelah tanggal ultahnya)

    former member = eks member yang dulu pernah ada di AKB tapi sekarang sudah tidak lagi (lulus/graduate)

    Takamina, selaku leader tertinggi para idol di AKB48 Group dan juga General Manager AKB48 Group, memang sejak 2012 lalu ditugaskan secara simbolis untuk menempelkan pita pink di kedua pilar teater AKB48. Jumlah pita pink di pilar menunjukkan umur AKB48, dan sekarang pita yang melingkari kedua piler tersebut ada 8. :)

    ReplyDelete